Pemkot Resik-resik Kali Semarang
Dani - 28 November 2025 - RegionalPembersihan dilakukan di sepanjang Kali Semarang mulai dari kawasan Gajahmada hingga Petudungan. Sebanyak sekitar 200 orang diterjunkan dari berbagai unsur, di antaranya Koramil, kelurahan, kecamatan, Dinas PU, serta LKPM. Dalam proses pembersihan ranting-ranting tinggi, petugas menggunakan alat sky lift.
Namun, pengerjaan di dasar sungai hanya dapat dilakukan secara manual karena alat berat tidak memungkinkan masuk ke lokasi.
Setelah kegiatan ini, DPU Kota Semarang berencana melanjutkan pembersihan di Kali Banger, mengingat pada hari Minggu mendatang kawasan tersebut menjadi lokasi Festival Kali Banger, sekaligus karena banyaknya enceng gondok yang menumpuk di area itu.
Selain pembersihan kali, Suwarto juga mengungkapkan bahwa pemerintah kota saat ini terus melakukan pengerukan sedimen di sejumlah gorong-gorong dan drainase, terutama di kawasan rawan genangan seperti Simpang Lima dan Gajahmada. Upaya ini dilakukan untuk mencegah penyumbatan air saat hujan turun.
Di akhir keterangannya, Suwarto berharap kegiatan resik-resik kali yang dilakukan secara rutin dapat menumbuhkan rasa tanggung jawab masyarakat terhadap lingkungan.
“Kami berharap masyarakat tidak membuang sampah sembarangan dan ikut menjaga kebersihan lingkungan,” pungkasnya.
IKUTI BERITA NYALANUSANTARA.COM SELENGKAPNYA DI GOOGLE NEWS
Editor: Holy
Komentar
Baca Juga
Kemenkum Jateng Goes to School: Penyuluhan Hukum Perdana Digelar di SMAN 1 Semarang
Ragam Nusantara 54 menit lalu
Kemenkum Jateng Kaji Perundang-Undangan DPRD Jepara tentang Pengelolaan dan Penyelenggaraan Pendidikan
Ragam Nusantara 1 jam lalu
2.807 Personel Polda Jateng Terima Tanda Kehormatan dari Presiden RI
Ragam Nusantara 2 jam lalu
Sopir Bus Harapan Jaya Jadi Tersangka Kecelakaan Beruntun di Kediri
Ragam Nusantara 3 jam lalu
Tim Trauma Healing Polres Purbalingga Ajak Anak Mengaji, Bagikan Sarung dan Kopiah
Ragam Nusantara 3 jam lalu
Terkini
Bayern Muenchen Pastikan Siap Perpanjang Kontrak Harry Kane
Sport 39 menit lalu
Kemenkum Jateng Goes to School: Penyuluhan Hukum Perdana Digelar di SMAN 1 Semarang
Ragam Nusantara 54 menit lalu
Bocoran Oppo Find X9s Muncul, Usung Kamera 200 MP dan Baterai 7.000mAh
Tekno 1 jam lalu
Kemenkum Jateng Kaji Perundang-Undangan DPRD Jepara tentang Pengelolaan dan Penyelenggaraan Pendidikan
Ragam Nusantara 1 jam lalu
Redmi Turbo 5 Series Siap Meluncur di China, Turbo 5 Max Usung Dimensity 9500s dan Baterai 9.000mAh
Tekno 2 jam lalu
2.807 Personel Polda Jateng Terima Tanda Kehormatan dari Presiden RI
Ragam Nusantara 2 jam lalu
Sopir Bus Harapan Jaya Jadi Tersangka Kecelakaan Beruntun di Kediri
Ragam Nusantara 3 jam lalu
Vivo X200T Resmi Meluncur di India, Andalkan Kamera Zeiss dan Baterai Jumbo 6.200mAh
Tekno 3 jam lalu
Tim Trauma Healing Polres Purbalingga Ajak Anak Mengaji, Bagikan Sarung dan Kopiah
Ragam Nusantara 3 jam lalu
Mohanlal Umumkan Film Baru L367, Kembali Berkolaborasi dengan Sutradara Vishnu Mohan
Lifestyle 3 jam lalu
Fakultas Hukum Unwahas Semarang Jalin Kerjasama dengan BTU Thailand
Ilmu 4 jam lalu