Bupati Tiwi: Tahun Ini, Pemkab Purbalingga Buka Formasi Guru Lebih Banyak
Zinur Iqro - 29 Maret 2024 - RegionalNYALANUSANTARA, Purbalingga- Pemerintah kabupaten Purbalingga di tahun 2024, akan membuka Formasi Guru lebih banyak dalam Seleksi ASN Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK). Hal itu disampaikan Bupati Dyah Hayuning Pratiwi memastikan saat Buka Puasa Bersama Forum Guru Tidak Tetap (GTT) Sekolah Negeri Kabupaten Purbalingga, Kamis (27/3/2024) di Gedung PGRI.
Menurut Bupati Tiwi, Kemenpan RB telah menyetujui 530 formasi yang diajukan Pemkab Purbalingga. “Tahun 2024 mencermati anggaran yang ada, dan mencermati kebutuhan sektor teknis yang lain, Kemenpan RB menyetujui 530 formasi untuk Pemkab Purbalingga. Sebanyak 300 formasi diantaranya kita plot untuk tenaga pendidik guru,” ujarnya.
Dari 300 formasi yang disediakan, dipastikan Bupati Tiwi akan dibagi secara proporsional, yakni untuk guru TK, SD dan SMP.
Bupati Tiwi berpesan agar para GTT untuk mempersiapkan seleksi ASN PPPK tahun ini. “Perlu diingat bahwa penilaian di dalam seleksi PPPK ini tidak ditentukan Bupati atau kepala dinas, kami tidak punya wewenang. Semua langsung dinilai oleh pemerintah pusat, melalui tes secara online,” katanya.
Bupati Tiwi megakui 300 formasi yang akan disediakan nanti belum bisa mengakomodir jumlah GTT yang ada di Purbalingga. Meski begitu, Ia tetap berkomitmen untuk membukanya secara bertahap.
Ia juga memastikan para PPPK yang diangkat nantinya akan mendapatkan hak haknya secara penuh. Mulai dari gaji pokok hingga tunjangan fungsional. “Kita bersyukur PPPK di Purbalingga hak haknya bisa kita penuhi, banyak PPPK di kabupaten kota lain yang hanya baru bisa dipenuhi gaji pokoknya saja,” pungkasnya.
IKUTI BERITA NYALANUSANTARA.COM SELENGKAPNYA DI GOOGLE NEWS
Editor: Redaksi
Komentar
Baca Juga
Perempuan Buruh Serabutan Ditemukan Tewas di Rumahnya di Ponorogo
Ragam Nusantara 40 menit lalu
10 Rescuer SAR Cilacap Dikirim ke Bandung Barat untuk Bantu Penanganan Longsor
Ragam Nusantara 1 jam lalu
Sengketa Batas Tanah Berujung Carok Maut di Jember, Satu Warga Tewas
Ragam Nusantara 1 jam lalu
Cegah Kecelakaan Berulang, Satpol PP Kota Semarang Perbaiki Jalan Berlubang di Sompok
Ragam Nusantara 2 jam lalu
Masuk Semarang Tanpa Dokumen Kesehatan, 120 Ton Bawang Bombay Ilegal Dimusnahkan Polisi
Ragam Nusantara 3 jam lalu
Terkini
Kaltim Siap Jadi Penggerak Ekonomi Nasional Seiring Perkembangan IKN
Ekbis 13 menit lalu
Perempuan Buruh Serabutan Ditemukan Tewas di Rumahnya di Ponorogo
Ragam Nusantara 40 menit lalu
10 Rescuer SAR Cilacap Dikirim ke Bandung Barat untuk Bantu Penanganan Longsor
Ragam Nusantara 1 jam lalu
Sengketa Batas Tanah Berujung Carok Maut di Jember, Satu Warga Tewas
Ragam Nusantara 1 jam lalu
Cegah Kecelakaan Berulang, Satpol PP Kota Semarang Perbaiki Jalan Berlubang di Sompok
Ragam Nusantara 2 jam lalu
Masuk Semarang Tanpa Dokumen Kesehatan, 120 Ton Bawang Bombay Ilegal Dimusnahkan Polisi
Ragam Nusantara 3 jam lalu
Antisipasi Resiko Banjir: Warga Kerja Bhakti Bersih-bersih Kali Banger, Pemkot Semarang Turunkan Alat Berat
Ragam Nusantara 4 jam lalu
Kemenkum Jateng Ikuti Sosialisasi KUHP Baru terkait Implementasi dan Tantangan Keberlakuan
Ragam Nusantara 5 jam lalu
Kemenkum Jateng Komitmen Tingkatkan Kinerja di Triwulan Pertama 2026
Ragam Nusantara 6 jam lalu
Ditjen Imigrasi Canangkan Strategi Optimalisasi Layanan dan Infrastruktur Guna Wujudkan Ekosistem Digital
Ragam Nusantara 6 jam lalu
Selama 2025, KAI Daop 4 Layani Hampir 6 Juta Penumpang
Ragam Nusantara 7 jam lalu