Pemprov Jateng Raih 3 Penghargaan Pada Ajang The Best Regional Champion 2024
Fatih Tarusbawa - 01 Juni 2024 - RegionalNYALANUSANTARA, Denpasar- Pemerintah Provinsi Jawa Tengah meraih tiga penghargaan dari The Asian Post dalam ajang The Best Regional Champion 2024.
Tiga penghargaan itu meliputi The 4th Best Regional Champion 2024, The 3rd Best Province In Fiscal Index 2024, dan The 2nd Best Province In Happiness Index 2024.
Penghargaan itu diterima langsung oleh Sekretaris Daerah Provinsi Jateng, Sumarno pada acara Malam Penghanugerahan The Best Regional Champion 2024 yang diselenggarakan di The Stones Hotel Kuta Bali, Kamis, 31 Mei 2024 malam.
Chairman Infobank Media Group, Eko B Supriyanto menjelaskan, The Asian Post merupakan bagian dari Infobank Media Group. Penghargaan ini diberikan setelah dilakukan survei yang diarahkan
pada enam indeks indikator utama daerah. Yakni ekonomi, sosial, keuangan, fiskal, daya saing, dan kebahagiaan.
"Tahun-tahun lalu penganugerahan diberikan atas kinerja laporan keuangan Bank Pembangunan Daerah dan Bank dan BPR (Bank Perkreditan Rakyat)," katanya.
Pada tahun 2024, kata dia, The Asian Post juga memberiran penghargaan kepada pemerintah provinsi dengan tingkat perekonomian daerah terbaik, kondisi sosial terbaik, daya saing terbaik, serta provinsi dengan masyarakat paling bahagia.
Berdasarkan hasil riset independen The Asian Post Research, pertumbuhan ekonomi Jateng 2023 mencapai 4,98 persen. Atas pertumbuhan ekonomi yang gemilang itu, Pemerintah Provinsi Jateng dinilai telah berperan penting dan berkontribusi dalam pencapaian target-target nasional.
IKUTI BERITA NYALANUSANTARA.COM SELENGKAPNYA DI GOOGLE NEWS
Editor: Redaksi
Komentar
Baca Juga
Peran Krusial Pria dalam Menghentikan Kanker Serviks: Fakta Penting tentang HPV dan Vaksinasi
Ragam Nusantara 4 jam lalu
Melihat Kehidupan Warga Agam yang Terdampak Bencana di Huntara
Ragam Nusantara 5 jam lalu
Pascabencana, Sekolah Kembali Bersih Anak-anak di Tapanuli Kembali ke Sekolah
Ragam Nusantara 6 jam lalu
Gus Yasin: Pemprov Jateng Upayakan Pemulihan Psikologis Warga Korban Banjir Pemalang
Ragam Nusantara 7 jam lalu
Wapres dan Wagub Jateng Bangun Keakraban dengan Mahasiswa di UKSW
Ragam Nusantara 8 jam lalu
Terkini
Wealth Creation Performance: Pendekatan Baru CESGS UNAIR dalam Menilai Kepemimpinan Korporasi
Ilmu 2 jam lalu
Menempuh 16,5 Jam Demi AEE 2026, Perjuangan Siswi Asal Aceh Ini Tuai Apresiasi Rektor UNAIR
Ilmu 3 jam lalu
Peran Krusial Pria dalam Menghentikan Kanker Serviks: Fakta Penting tentang HPV dan Vaksinasi
Ragam Nusantara 4 jam lalu
Talwiinder dan Disha Patani Resmi Umumkan Hubungan, Keluar Bergandengan Tangan di Lollapalooza India
Lifestyle 5 jam lalu
Melihat Kehidupan Warga Agam yang Terdampak Bencana di Huntara
Ragam Nusantara 5 jam lalu
Tampilan Perdana Nayanthara di Film Patriot Terungkap, Tanggal Rilis Digoda Lewat Kode Morse
Lifestyle 6 jam lalu
Pascabencana, Sekolah Kembali Bersih Anak-anak di Tapanuli Kembali ke Sekolah
Ragam Nusantara 6 jam lalu
ULASAN Sebelum Dijemput Nenek, Ketika Hantu Tak Lagi Menakutkan: Komedi Absurd di Balik
Sinema 7 jam lalu
Gus Yasin: Pemprov Jateng Upayakan Pemulihan Psikologis Warga Korban Banjir Pemalang
Ragam Nusantara 7 jam lalu
SINOPSIS Return to Silent Hill Siap Menghantui Bioskop Indonesia Mulai 28 Januari 2026
Sinema 8 jam lalu
Wapres dan Wagub Jateng Bangun Keakraban dengan Mahasiswa di UKSW
Ragam Nusantara 8 jam lalu