Semarang Townhall Muda Fest, Wadah Kreativitas dan Kolaborasi Generasi Muda
Red - 05 Juli 2024 - RegionalTak hanya itu, Semarang Townhall Muda Fest juga akan diisi dengan stand-stand UMKM kuliner khas Kota Semarang.
Ini merupakan upaya untuk mendukung dan mempromosikan produk lokal serta memberikan kesempatan bagi enterpreneur muda untuk mengenalkan usaha mereka kepada masyarakat luas. Pengunjung dapat menikmati berbagai makanan dan minuman sembari berinteraksi dengan para pelaku UMKM.
Berbagai komunitas pemuda di Kota Semarang juga akan turut berpartisipasi dengan mendirikan community stand.
Stand-stand ini akan memamerkan berbagai kegiatan dan program yang mereka jalankan serta mengajak pengunjung untuk bergabung dan berkontribusi dalam aktivitas positif yang bermanfaat bagi lingkungan dan masyarakat.
Melalui kehadiran community stand ini, diharapkan para pemuda dapat menjalin sinergi dan kolaborasi untuk membangun masa depan yang lebih baik.
Puncak acara Semarang Townhall Muda Fest adalah pembacaan Youth Pledge atau Ikrar Pemuda. Dalam momen ini, seluruh peserta akan diajak mengucapkan ikrar bersama sebagai bentuk komitmen untuk terus berkarya dan berkontribusi bagi kemajuan bangsa.
Ikrar Pemuda ini menjadi simbol semangat dan tekad generasi muda dalam menghadapi tantangan dan peluang masa depan dengan penuh percaya diri dan optimis.
IKUTI BERITA NYALANUSANTARA.COM SELENGKAPNYA DI GOOGLE NEWS
Editor: Admin
Komentar
Baca Juga
Lapas Semarang Dorong Napi Produksi Kopi Sachet
Ragam Nusantara 25 menit lalu
Diplomasi Prabowo Dari Menhan Hingga Presiden, Tetap Konsistensi Membela Kedaulatan Palestina
Ragam Nusantara 3 jam lalu
Pemkot Semarang Tambal Jalan Berlubang di Sejumlah Ruas Jalan
Ragam Nusantara 3 jam lalu
Kemenkum Jateng Ajak Masyarakat Manfaatkan Layanan Posbankum
Ragam Nusantara 4 jam lalu
DWP Kemenkum Jateng Tebar Kepedulian di Panti Asuhan Rumah Anak Surga
Ragam Nusantara 5 jam lalu
Terkini
Lapas Semarang Dorong Napi Produksi Kopi Sachet
Ragam Nusantara 25 menit lalu
Dari Konten Parodi ke Bisnis Global, Khaby Lame Raih Kesepakatan Rp15,1 Triliun
Lifestyle 1 jam lalu
Persijap Jepara Banyak Datangkan Pemain Berpengalaman dari ISL
Sport 3 jam lalu
Diplomasi Prabowo Dari Menhan Hingga Presiden, Tetap Konsistensi Membela Kedaulatan Palestina
Ragam Nusantara 3 jam lalu
Pemkot Semarang Tambal Jalan Berlubang di Sejumlah Ruas Jalan
Ragam Nusantara 3 jam lalu
Kemenkum Jateng Ajak Masyarakat Manfaatkan Layanan Posbankum
Ragam Nusantara 4 jam lalu
Intim dan Khidmat, Ini Potret Bridesmaid & Groomsmen di Pernikahan Ranty Maria–Rayn Wijaya di Bali
Lifestyle 5 jam lalu
DWP Kemenkum Jateng Tebar Kepedulian di Panti Asuhan Rumah Anak Surga
Ragam Nusantara 5 jam lalu
Menanti Momen Sempurna, Ranty Maria dan Rayn Wijaya Resmi Menikah di Tanggal Penuh Maknan
Lifestyle 6 jam lalu
TNI Tak Hanya Bersih-bersih Namuan Juga Lakukan Renovasi Rumah hingga Sekolah di Aceh Tamiang
Ragam Nusantara 6 jam lalu
Di Era Presiden Prabowo, Indonesia Disebut Ekonom Global Jadi Primadona Investasi
Ekbis 7 jam lalu