RAGAM NUSANTARA

ILMU

JELAJAH

KPU Batang Kerahkan 305 Pekerja untuk Sortir dan Lipat 636.799 Surat Suara Pilbup dan Pilgub 2024

Setiap pekerja ditargetkan menyelesaikan pelipatan hingga 2.000 lembar surat suara per hari.

Salah satu petugas pelipat, Sufyan, menyampaikan bahwa selama dua hari ia dan rekan-rekannya ditargetkan melipat 2.000 lembar per orang. 

"Tiap kelompok dibagi lima orang, dengan tugas khusus untuk menyortir, melipat, dan menghitung dalam bendel 20 lembar," jelas Sufyan.

Dalam pelaksanaannya, setiap lembar surat suara yang berhasil dilipat dihargai Rp125,00, dengan honor harian mencapai Rp200 ribu bagi mereka yang mencapai target.


IKUTI BERITA NYALANUSANTARA.COM SELENGKAPNYA DI GOOGLE NEWS


Editor: Admin

Komentar

Baca Juga

Terkini