RAGAM NUSANTARA

ILMU

JELAJAH

Direktur Utama PT Pindad International Logistic, Suresh Ferdian.

Atasi Pengiriman Ikan Indonesia Timur, KKP Gandeng PT PIL

Meski begitu, Suresh enggan menyebut “harga spesial” yang dimaksud. Termasuk juga insentif bagi pengusaha perikanan yang hendak mengirimkan produknya. “Belum tahu. Tapi, harganya jauh dari harga standar,” kata dia.

Sedangkan menurut Staf khusus Direksi Pindad, Ignas Bramono pihaknya berharap kerja sama KKP dan Pindad Logistik ini dapat meningkatkan pengiriman hasil perikanan tiap bulan. “Diharapkan (pengiriman) bisa meningkat 300% per bulan dari yang ada sekarang,” harap Ignas.

KKP selain menggandeng PT Pindad International Logistic, mereka juga menjalin kemitraan dengan PT Kereta Api Indonesia, PT Permodalan Nasional Madani, PT Jaringan Aruna Dagang Indonesia, Perwari, dan e-Fishery.


IKUTI BERITA NYALANUSANTARA.COM SELENGKAPNYA DI GOOGLE NEWS


Editor: Redaksi

Komentar

Baca Juga

Terkini