Gelar Character Building, Tim PkM USM Ajak 43 Remaja di Lamper Lor Semarang Peduli Lingkungan
Proses selanjutnya adalah pelatihan pembuatan jembatan kayu oleh Sulistyowati yang langsung dipraktikkan dalam kelompok masing-masing.
Tidak hanya pelatihan, namun proses praktik pembuatan jembatan kayu secara berkelompok juga dilombakan saat itu juga untuk memancing remaja Kelurahan Lamper Lor dapat berkomunikasi dan bekerjasama untuk menyelesaikan tantangan dalam waktu terbatas.
Pada gilirannya, selesai batas waktu praktik dan perlombaan, Diah Aryati Puji Lestari menilai sekaligus menerangkan secara ilmiah terkait dengan ilmu fisika, bagaimana sebuah jembatan kayu bisa menahan suatu berat tertentu.
Sesi kegiatan pengabdian diakhiri dengan penjelasan dan penguatan dari Markus Nanang Irawan mengenai proses praktik pembuatan jembatan kayu secara berkelompok dan tujuan dari perlombaan.
Kemudian filosofi dari jembatan kayu baik dari sisi ilmiah ilmu fisika ataupun makna jembatan itu sendiri sebagai lambang persatuan, musyawarah.
Terakhir situasi keadilan sosial bagi masyarakat yang semuanya dimaksudkan sebagai proses character building bagi remaja Kelurahan Lamper Lor bagaimana membentuk karakter yang mau terlibat dan berani serta mampu berkomunikasi dan bekerja sama.
Editor: Holy
Terkini
NYALANUSANTARA, Semarang – Kanwil Kemenkum Jateng melalui Bidang…
NYALANUSANTARA, Semarang - Kepala Divisi Pelayanan Hukum Kantor…
NYALANUSANTARA, Sragen – Bank Jateng Cabang Sragen mempertegas…
NYALANUSANTARA, Semarang— Pemerintah Kota atau Pemkot Semarang terus…
NYALANUSANTARA, Semarang — Pemerintah Kota atau Pemkot Semarang…
NYALANUSANTARA, PAYAKUMBUH- Tim Sumsel United menargetkan kemenangan saat menjamu…
NYALANUSANTARA, BANDUNG- Manajemen Persib Bandung menegaskan bahwa kabar mengenai…
NYALANUSANTARA, BUENOS AIRES- Bintang sepak bola asal Portugal, Cristiano…
NYALANUSANTARA, DOHA- Pelatih tim nasional U-17 Indonesia, Nova Arianto,…
NYALANUSANTARA, DEPOK- Gelandang klub Al-Ittihad, Fabio “Fabinho” Tavares, mengaku…
NYALANUSANTARA, Banjarbaru— Lazismu Jawa Tengah menorehkan prestasi membanggakan…
Komentar