Aston Inn Pandanaran Semarang Sukses Gelar Nostalgic Ramadan

NYALANUSANTARA, Semarang- Aston Inn Pandanaran Semarang sukses menghadirkan paket berbuka puasa Nostalgic Ramadan yang dimulai pada tanggal 6 - 28 Maret 2025 yang menyuguhkan beragam menu Internasional, Asia dan Indonesia serta beragam doorprize dan grand prize.
Dengan tajuk Nostalgic Ramadan, Aston Inn Pandanaran Semarang sukses menggelar paket buka puasa dengan menorehkan pencapain lebih dari 3000 coverage yang diadakan di Altitude Sky Lounge lantai 12 rooftop.
Kesuksesan acara buka puasa bersama di Aston Inn Pandanaran Semarang tidak lepas dari peran serta seluruh staff yang telah bekerja keras untuk memastikan kelancaran acara.
Dengan demikian, para tamu dapat menikmati buka puasa dengan perasaan bahagia, menikmati hidangan yang lezat dan beragam, mulai dari menu internasional, Asia, hingga Indonesia.
Tak hanya itu, para tamu juga dapat menikmati keindahan city light kota Semarang dari rooftop, menambah kesan yang tak terlupakan dari acara tersebut.
Aston Inn Pandanaran Semarang juga menampilkan beragam hiburan seperti sajian live music yang membuat para tamu terhibur dengan penyanyinya begitu atraktif kepada para tamu serta dukungan dari Al Fath dan Margaria dengan menyuguhkan Fashion Show dan Modena untuk Live Cooking bersama Chef Ganjar Trisaputra.
Selain itu para tamu yang telah mendapatkan kesempatan mendapatkan weekly doorprize yang di support oleh Al Fath, Margaria Batik, Grab, 3second, Batik Smile, Modena dan Erafone.
Editor: Redaksi
Terkait
NYALANUSANTARA, Semarang- Tahun baru Imlek 2576 yang diperingati…
NYALANUSANTARA, Semarang - Menyambut bulan suci Ramadan, Aston…
Terkini
NYALANUSANTARA, Pekalongan– Dalam rangka memperingati Hari Kekayaan Intelektual…
NYALANUSANTARA, Jakarta - Kementerian Hukum (Kemenkum) telah menuntaskan…
NYALANUSANTARA, Semarang– Dalam rangka memperingati Hari Kekayaan Intelektual…
NYALANUSANTARA, Semarang - Wali Kota Semarang Agustina meminta…
Film komedi terbaru GJLS: Ibuku Ibu-Ibu siap menghibur…
NYALANUSANTARA, DEPOK- Sebuah sisi lain dari Anies Baswedan yang…
NYALANUSANTARA, JAKARTA- Film Pengepungan di Bukit Duri terus menunjukkan…
NYALANUSANTARA, JAKARTA- Striker Bayern Munich, Harry Kane, kini hanya…
NYALANUSANTARA, Semarang - Lapas Kelas I Semarang mendapatkan…
NYALANUSANTARA, Semarang – Wakil Wali Kota Semarang, Iswar…
NYALANUSANTARA, JAKARTA- Isu pengajuan status Daerah Istimewa untuk Surakarta…
Komentar