RAGAM NUSANTARA

ILMU

JELAJAH

Bandara Soekarno-Hatta Siap Hadapi Puncak Arus Balik Pasca-Lebaran

Hal ini memungkinkan Indonesia mengendalikan sendiri ruang udara Kepulauan Riau dan Natuna yang sebelumnya masuk dalam FIR Jakarta.

“Ruang udara Kepri dan Natuna itu sudah dikendalikan dari FIR Jakarta. Selamat untuk Airnav bisa menjalankan amanah itu. Lebih keren lagi, yang mengendalikan itu dari ruang operasional adalah wanita. Top, wanita-wanita Indonesia sangat tangguh,” ucap Menhub.

Menhub menyatakan bahwa pemerintah akan berupaya maksimal untuk memastikan pengelolaan ruang udara Indonesia sesuai kepentingan nasional dan memenuhi standar internasional dalam pelayanan jasa penerbangan sipil.

Kegiatan tersebut juga dihadiri oleh Direktur Utama Airnav Polana B. Pramesti, Presiden Direktur Lion Grup Capt. Daniel Putut Kuncoro Adi, serta Direksi InJourney dan Angkasa Pura II.


IKUTI BERITA NYALANUSANTARA.COM SELENGKAPNYA DI GOOGLE NEWS


Editor: Admin

Komentar

Baca Juga

Terkini