Pj Gubernur Jateng Dampingi Presiden Jokowi Cek Layanan Kesehatan RSUD Salatiga
"Memang layanan masih antre, itu yang perlu dipercepat, tetapi di semua hampir sama. Tetapi tadi saya tanyakan, memang baru 30 menit, belum berjam-jam, sehingga masih baik, " kata dia.
Menurut Jokowi, rumah sakit untuk terus meningkatkan kecepatan pelayanan, supaya bisa memperpendek antrian. Selain itu juga mengoptimalkan fasilitas rumah sakit.
"Ya, kecepatan pelayanan, kemudian memperpendek antrean, fasilitas rumah sakit, tadi masih saya lihat ngantre masih berdesak-desakan, karena memang tempatnya saya lihat memang sudah tidak memadai, " kata dia.
Meskipun demikian, menurut Jokowi, adanya Kartu Indonesia Sehat dan BPJS, dinilai sangat-sangat membantu masyarakat.
Editor: Admin
Terkait
NYALANUSANTARA, Semarang- Bermain di depan pendukung sendiri Satya…
Bangun Sinergitas Atasi Masalah Kemasyarakatan, Pj Gubernur Jateng Kunjungi PWNU dan PW Muhammadiyah
NYALANUSANTARA, Semarang- Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Tengah, Nana…
NYALANUSANTARA, Semarang- Meski bermain lebih baik dibandingkan laga…
Terkini
NYALANUSANTARA, SEOUL- Drama terbaru KBS 2TV To My Beloved…
NYALANUSANTARA, Pemalang– Wakil Gubernur Jawa Tengah, Taj Yasin…
NYALANUSANTARA, JEJU- Drama komedi terbaru tvN Undercover Miss Hong…
NYALANUSANTARA, Purbalingga - Upaya penanganan bencana alam hidrometeorologi…
NYALANUSANTARA, Jakarta- Kementerian Keuangan (Kemenkeu) membantah tegas soal…
NYALANUSANTARA, Semarang - Wali Kota Semarang Agustina Wilujeng…
NYALAUSANTARA, JAKARTA- Presiden Prabowo Subianto menyatakan komitmennya untuk terus…
NYALANUSANTARA, Kendal– Wakil Gubernur Jawa Tengah, Taj Yasin…
NYALANUSANTARA, JAKARTA- Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) memastikan seluruh…
NYALANUSANTARA, Semarang - Wali Kota Semarang, Agustina Wilujeng…
NYALANUSANTARA, Sragen- Desa Kaliwedi, Kecamatan Gondang, Kabupaten Sragen,…
Komentar