Pastikan Korban Tertangani, Pj Gubernur Jateng Cek Langsung Masyarakat Terdampak Gempa Batang

Pastikan Korban Tertangani, Pj Gubernur Jateng Cek Langsung Masyarakat Terdampak Gempa Batang

Warga Perumahan Ar-Rayan, Azis Rifai, mengaku terbantu dengan bantuan yang diberikan. Terlebih, sehari-hari dia hanya bekerja serabutan, bahkan  saat ini masih menumpang di rumah tetangga yang kosong. "Dapat bantuan sembako. Alhamdulillah, yang penting bisa makan dulu," ujarnya.

Pangdam IV/Diponegoro Mayjend TNI Deddy Suryadi menambahkan, saat ini yang utama dilakukan personilnya adalah memastikan bahwa masyarakat aman dulu. Setelah itu, akan membantu perbaikan rumah warga ataupun fasilitas umum yang rusak. 


Editor: Redaksi

Terkait

Komentar

Terkini