Terima Delegasi Pemerintah Fujian, Gus Yasin Ungkap Tren Investasi Tiongkok di Jateng Terus Meningkat

Terima Delegasi Pemerintah Fujian, Gus Yasin Ungkap Tren Investasi Tiongkok di Jateng Terus Meningkat

Delegasi Pemerintah Fujian, Guo Ningning mengaku, menyambut positif tawaran tersebut.

Mempertimbangkan kerja sama yang sudah terjalin baik dalam jangka waktu lama dan tren investasi yang semakin tinggi, Guo Ningning mengusulkan pembukaan penerbangan langsung Semarang – Fuzhou. 

“Direct Flight dari Semarang ke Fuzhou bisa segera dibuka. Karena kalau sudah dibuka pasti akan memudahkan kerjasama  yang bisa dilakukan di berbagai bidang,” tutupnya. 


Editor: Redaksi

Terkait

Komentar

Terkini