Wali Kota Semarang Soroti Potensi Ekonomi Tinggi di Kecamatan Semarang Barat
semarangkota.go.id
Selain itu, Mbak Ita juga menekankan perlunya integrasi dalam pembangunan kawasan tersebut. Ia mengingatkan bahwa pembangunan yang terfragmentasi dapat menjadi penyebab masalah seperti banjir.
"Dalam pembangunan, kita perlu melihat secara menyeluruh, tidak hanya fokus pada bagian-bagian kecil. Integrasi dalam pembangunan akan membantu meminimalisir masalah seperti banjir," ungkapnya.
Wali Kota Semarang juga menegaskan bahwa pemerintah setempat akan melakukan berbagai upaya pemberdayaan masyarakat dan memanfaatkan peluang ekonomi dengan menggandeng sektor swasta.
Pembangunan yang lebih terukur dan terarah sesuai dengan kebutuhan dan kemampuan diharapkan dapat memacu pertumbuhan ekonomi yang berkelanjutan di Kecamatan Semarang Barat.
Editor: Admin
Terkait
NYALANUSANTARA, Semarang - Wali Kota Semarang, Hevearita Gunaryanti…
NYALANUSANTARA, Semarang - Wali Kota Semarang, Hevearita Gunaryanti…
NYALANUSANTARA, Semarang - Pada Festival Durian 2024 yang…
Terkini
NYALANUSANTARA, Semarang - 540 mahasiswa Universitas Negeri Semarang…
NYALANUSANTARA, Semarang - Pemerintah Kota atau Pemkot Semarang…
NYALANUSANTARA, Semarang – Lapas Kelas I Semarang turut…
NYALANUSANTARA, KUNMING- Baru-baru ini, 1,5 ton alpukat segar yang…
Episode keempat musim ketiga Jujutsu Kaisen adalah sebuah…
Di awal abad ke-20, seorang gadis Jepang penuh…
Border 2, sekuel dari film klasik karya J.P.…
Industri film horor Indonesia kembali menunjukkan kekuatannya lewat…
Film Primate hadir tanpa ambisi berlebihan. Sejak awal,…
NYALANUSANTARA, JAKARTA- PT Kawasaki Motor Indonesia resmi menghadirkan dua…
NYALANUSANTARA, BOGOR- PT Semen Indonesia (Persero) Tbk (SIG) menyalurkan…
Komentar