Peduli Lingkungan, PT PLN Indonesia Power UBP Semarang Raih "Bronze" di IDEAS Award 2025
Ia juga menegaskan bahwa penghargaan itu merupakan bentuk apresiasi kepada seluruh peserta yang telah konsisten menjalankan prinsip DEI (Diversity, Equity, and Inclusion) dan ESG untuk Indonesia.
Sebanyak 35 institusi meraih penghargaan sebagai pemenang pada berbagai macam kategori penting, yaitu ESG (Environmental, Social, dan Governance) yang berfokus pada keberlanjutan lingkungan dan tata kelola yang baik, serta DEI (Diversity, Equity, Inclusion) yang berfokus pada budaya inklusi, kesetaraan gender, keragaman, dan pengembangan karyawan.
Melalui program SIMPEL, PLN Indonesia Power UBP Semarang mengajak kolaborasi media untuk secara aktif memperluas jangkauan informasi terkait program konservasi lingkungan dan TJSL di gunung Ungaran melalui pemberitaan positif.
Program SIMPEL terbukti memberikan amplifikasi positif terhadap program kesadaran lingkungan yang telah dilaksanakan perusahaan pada masyarakat Desa Ngesrep Balong dan Kabupaten Kendal dan meningkatkan citra perusahaan sebagai perusahaan yang peduli dan bertanggungjawab terhadap lingkungan.
Editor: Redaksi
Terkait
NYALANUSANTARA, Semarang- PT PLN Indonesia Power UBP Semarang…
NYALANUSANTARA, Semarang– PT PLN Indonesia Power Unit Bisnis…
Terkini
NYALANUSANTARA, MALANG- Lini flagship Oppo Find X9 dikabarkan akan…
NYALANUSANTARA, Semarang – DPRD Kabupaten Jepara menyelenggarakan Kajian…
NYALANUSANTARA, KUDUS- Xiaomi melalui sub-mereknya, Redmi, mengonfirmasi bahwa seri…
NYALANUSANTARA, Semarang - Sebagai bentuk penghargaan terhadap dedikasi,…
NYALANUSANTARA, KEDIRI- Satuan Lalu Lintas Polres Kediri Kota memastikan…
NYALANUSANTARA, DEPOK- Vivo resmi meluncurkan Vivo X200T di pasar…
NYALANUSANTARA, Purbalingga – Tim Trauma Healing Polres Purbalingga…
NYALANUSANTARA, MUMBAI- Superstar Malayalam, Mohanlal, kembali membuat penggemar antusias…
NYALANUSANTARA, Semarang - Fakultas Hukum Universitas Wahid Hasyim…
NYALANUSANTARA, PUNE- Ranbir Kapoor membagikan kabar terbaru terkait Animal…
NYALANUSANTARA, Semarang - Lapas Kelas I Semarang terus…
Komentar