Ketum PSSI Bersyukur Timnas Indonesia Menang Lawan Myanmar

Ketum PSSI Bersyukur Timnas Indonesia Menang Lawan Myanmar

Erick berharap timnas muda Indonesia dapat terus meningkatkan performanya di turnamen bergengsi Asia Tenggara ini.  
"Semoga para pemain Timnas Indonesia yang merupakan tim termuda di antara peserta lainnya bisa terus meningkat performanya," ujarnya.  

Pada laga kedua, Indonesia akan menjadi tuan rumah dengan menjamu Laos di Stadion Manahan, Solo, pada Kamis (12/12/2024). Di laga sebelumnya, Laos kalah telak 1-4 dari Vietnam. Kemenangan di laga ini diharapkan dapat memperkokoh langkah Indonesia menuju fase selanjutnya.


Editor: Redaksi

Terkait

Komentar

Terkini