Semarakan Ramadan 1445 H, BSI Adakan Berbagai Kegiatan Bermanfaat

Semarakan Ramadan 1445 H, BSI Adakan Berbagai Kegiatan Bermanfaat

Kemudian ada wakaf produktif sebagai penguatan perekonomian berbasis pengembangan bisnis UMKM/klinik kesehatan.

“Menjelang Idul Fitri, kami juga berencana menggelar Mudik Asyik Bersama BUMN bagi para penyandang disabilitas serta pegawai dasar yang akan dilaksanakan pada akhir Ramadhan dengan moda transportasi bus yang bekerja sama dengan DAMRI sebagai bentuk sinergi bersama BUMN,” tutur Grandhis.


Editor: Redaksi

Terkait

Komentar

Terkini