Pakar Hukum UNAIR Ulas Penyelesaian Sengketa Kasus Mafia Tanah
Riza Alifianto Riza SH MTCP, Pakar Hukum Pidana Universitas Airlangga.
"Sanksi untuk kejahatan semacam ini harus maksimal, terutama jika terbukti bahwa pelaku adalah bagian dari sindikat mafia. Kerugian yang ditimbulkan oleh mafia tanah sangat besar. Sehingga, sanksi yang diberikan juga harus sepadan," tandas Riza.
Menanggapi penyelesaian sengketa tanah, Riza menyarankan agar penyelesaian kasus tanah tidak hanya melalui jalur hukum formal, tetapi juga melalui mediasi.
"Mediasi bisa menjadi solusi yang efektif dan efisien, mengingat proses pengadilan yang lama dan mahal," jelasnya.
Riza juga menekankan pentingnya integritas aparat dalam penegakan hukum tanah, mengingatnya agar tidak terlibat dalam praktik korupsi yang dapat menghambat proses hukum terhadap mafia tanah.
Terakhir, Riza mendesak pemerintah untuk mengambil tindakan tegas terhadap pelaku mafia tanah dan melakukan evaluasi menyeluruh terhadap kinerja notaris.
Menurutnya, reformasi hukum tanah yang efisien dan aksesible bagi semua lapisan masyarakat adalah kunci dalam memberantas kasus mafia tanah di Indonesia.
"Pemerintah harus berkomitmen penuh untuk melaksanakan strategi dan kebijakan yang telah ditetapkan agar reformasi hukum tanah dapat terwujud," paparnya.
Editor: Admin
Terkait
NYALANUSANTARA, Surabaya - Kenaikan harga beras yang terjadi…
NYALANUSANTARA, Surabaya - Tahun politik 2024 menyaksikan lahirnya…
NYALANUSANTARA, Surabaya - Bulan Ramadan, bulan suci bagi…
Terkini
NYALAUSANTARA, SURABAYA- Center for Environmental, Social, and Governance Studies…
NYALANUSANTARA, SURABAYA- Airlangga Education Expo (AEE) 2026 kembali menghadirkan…
NYALANUSANTARA, BANDUNG- Pria memegang peran penting dalam upaya pencegahan…
Talwiinder dan Disha Patani Resmi Umumkan Hubungan, Keluar Bergandengan Tangan di Lollapalooza India
NYALANUSANTARA, MUMBAI- Pernikahan Nupur Sanon dengan musisi Stebin Ben…
NYALANUSANTARA, Agam- Rumah-rumah berdinding papan warna krem, dengan…
NYALANUSANTARA, JAKARTA- Film Patriot yang dibintangi aktor legendaris Mammootty…
NYALANUSANTARA, Tapanuli- Sekolah-sekolah terdampak bencana di Tapanuli Tengah…
Hantu dalam horor Indonesia kian sering kehilangan daya…
NYALANUSANTARA, Pemalang– Pemerintah provinsi Jawa Tengah (Pemprov Jateng)…
Kabar menggembirakan datang bagi penggemar film horor dan…
NYALANUSANTARA, Salatiga– Wakil Presiden RI, Gibran Rakabuming Raka…
Komentar