Tiga Napi di Rutan Salatiga Langsung Bebas usai Dapat Remisi Kemerdekaan

Tiga Napi di Rutan Salatiga Langsung Bebas usai Dapat Remisi Kemerdekaan

Anton tidak lupa menyampaikan pesan penting pada warga binaan untuk lebih mencintai tanah air dan taat pada aturan.

"Adanya remisi ini, kami berharap anak - anak kami di Rutan ini menjadi pribadi yang taat aturan serta menjadi momentum perubahan peningkatan kecintaan terhadap tanah air,” tandasnya.

Sementara itu Amin penerima remisi mengaku senang dan bahagia.

"Alhamdulillah hari ini saya bebas setelah menerima remisi. Terimakasih kepada Presiden Prabowo, Menteri Imipas, Dirjenpas dan Karutan Salatiga, saya berjanji menjadi orang yang lebih dan bermanfaat," ucapnya.


Editor: Holy

Komentar

Terkini